Alhamdulillah Ada Pengumuman Penerimaan Calon Pegawai Negeri SIPIL (CPNS) Pemkot Surabaya dari Pelamar Umum Tahun 2014


Alhamdulillah, hari ini Pengumuman Penerimaan Calon Pegawai Negeri SIPIL (CPNS) Pemerintah Kota Surabaya dari Pelamar Umum Tahun 2014 sudah diumumkan melalui http://bkd.surabaya.go.id ataupun melalui http://www.surabaya.go.id . Mungkin diantara kita sudah banyak yang menunggu-nunggu kapan sih..... waktunya Pendaftaran CPNS dan persyaratan apa saja yang dibutuhkan. Kini terjawab sudah.. Semoga saja diantara kita Para Pembaca ini atau Keluarga atau Istri atau Suami atau anaknya atau ...... dan lain sebagainya ada yang diterima dan lolos seleksi CPNS Tahun 2014 ini. Aamiin yaa Rabbal'alamiin.
Adapun berita pengumuman tersebut saya copy dari sumber http://bkd.surabaya.go.id antara lain :
Berdasarkan :   
�   Peraturan Pemerintah Nomor 98 Tahun 2000 tentang Pengadaan Pegawai Negeri Sipil sebagaimana telah
     diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 11 Tahun 2002;
�   Peraturan Kepala Badan Kepegawaian Negara Nomor 9 Tahun 2012 tentang Pedoman Pelaksanaan Pengadaan
     CPNS;
�   Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor : 277 Tahun 2014 tentang
     Formasi Pegawai Negeri Sipil Kota Surabaya Tahun 2014.
Dengan ini Pemerintah Kota Surabaya membuka kesempatan penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) dari Pelamar Umum Tahun 2014 untuk mengisi lowongan formasi sebanyak 116 formasi terdiri dari :
�      35 formasi Tenaga Guru;
�      17 formasi Tenaga Kesehatan;
�      64 formasi Tenaga Teknis/Administrasi.
Ketentuan tentang persyaratan, pendaftaran dan lain-lain terlampir dalam pengumuman ini.
 
Sumber :  http://bkd.surabaya.go.id

Komentar